Postingan

Menampilkan postingan dengan label Cerpen

Baca

Tokoh utama dalam cerita Si Manis Jembatan Ancol

Gambar
Tokoh utama dalam cerita ini adalah seorang pemuda bernama Ahmad. Dia dikenal sebagai seseorang yang jujur, pekerja keras, dan cerdas. Ahmad tumbuh dalam keluarga yang sederhana namun penuh kasih sayang. Ayahnya seorang petani sedangkan ibunya seorang guru di sebuah sekolah dasar. Ahmad selalu tekun belajar dan memperoleh nilai yang sangat baik di sekolah. Ia juga rajin membantu orang tua di sawah dan selalu siap membantu orang yang membutuhkannya. Meskipun hidup dalam keadaan yang sulit, Ahmad selalu berusaha untuk tetap optimis dan tidak pernah menyerah dalam menghadapi tantangan hidup. Hal ini membuat Ahmad menjadi sosok yang dikagumi oleh banyak orang. Akhir Kata Si Manis Jembatan Ancol , kita bisa menyimpulkan bahwa kebahagiaan sejati tidak selalu berasal dari hal-hal materialistis atau uang. Selain itu, kisah ini juga mengajarkan kita tentang pentingnya bersikap jujur dan memiliki hati yang tulus dalam menjalin hubungan dengan orang lain. Meskipun terkadang terdapat rintangan da...

Cerpen Sepatu Roda Dari Loli

Gambar
Disya [Sangat menyukai sepatu roda] Loli [Sahabat baik Disya] Sore hari, Disya mengajak Loli bermain sepatu roda di sekitar taman dekat rumahnya mereka berdua sangat akrab sekali Bahkan hampir setiap hari libur Disya mengajak loli bermain sepatu roda. Disya juga suka bercerita dengan loli Kalo dia ingin menjadi atlet sepatu roda profesional sebagai sahabat,loli selalu mensupport disya untuk memujudkan impianya itu. [Seminggu kemudian] Sore seperti seperti biasa,Disya datang kerumah loli sambil membawa sepatu rodanya. Tetapi Disya tidak mengajak loli bermain sepatu roda sore itu. disya ingin cerita kalau sepatu roda miliknya rusak roda sepatu yang sebelah kanan tidak bisa berputar. mendengar cerita disya tentang sepatu rodanya yang rusak,loli merasa kasihan sepatu roda milik sahabatnya rusak [Ke esokan harinya] Loli pergi ke toko sepatu roda ia ingin membelikanya untuk disya Karena loli menganggap disya sudah seperti adiknya sendiri. Sepulang dari toko sepatu roda Loli datang kerumah di...

Cerpen Tukang Bakso Keliling Yang Melihat Sosok Perempuan Di Tengah Malam

Gambar
[TUKANG BAKSO KELILING] Tepat Jam 11 malam. Seperti biasa Bang soba pulang berjualan bakso. bang soba tidak lewat jalan yang biasa ia lewati. Di tengah perjalanan Bang soba mendengar suara tangisan perempuan. Sambil mendorong pelan gerobaknya Bang soba mengengok kearah sekitar. bang soba melihat perempuan berambut panjang sedang duduk di bawah pohon. Karena penasaran,bang soba menghampiri perempuan itu Baru beberapa langkah bang soba berjalan.peremuan itu tiba-tiba menghilang Bulu kuduk bang soba langsung berdiri Ia berlari ketakutan sambil mendorong gerobaknya [MENURUT CERITA WARGA SEKITAR] perempuan yang bang soba lihat semalam,ia bunuh diri karena putus cinta lelaki yang ia cintai menikah dengan wanita lain. Setiap malam warga juga sering mendengar suara tangisan Dari pohon itu Pohon itu menjadi saksi cinta perempuan tersebut semasih hidupnya dengan lelaki yang sangat ia cintai.

Cerpen Liburan Bersama Keluarga

Gambar
PERGI LIBURAN Minggu pagi, Aku dan keluarga berencana liburan ke sesuatu tempat. Kami sudah merencanakannya dari jauh jauh hari sebelum pergi. Semua mulai sibuk mempersiapkan apa saja yang akan dibawa,aku dan mamah ku menyiapkan makanan untuk bekal di perjalanan. Mamah : kamu sudah siapkan pakaianmu ? Jangan sampai ada yang ketinggalan loh ! Aku : iya mah,aku lagi siapin nih. Mamah : oiya papah mana? Aku : papah di luar lagi manasin mobil. Mamah memanggil ayah dari dalam. Pah..pah.. pakaian papah sudah mamah masukin di tas papah ya. Saut papah dari luar : oiya..mah,kalian sudah sudah siap.ayo kita berangkat sekarang,perjalanan kita cukup jauh soalnya,biar tidak terlalu malam sampai disana. Saut mamah dan aku : iya pah.. ayo.. [Perjalanan kurang lebih 6 jam] Aku : yah..kapan kita sampai,apa masih lama? Ayah : Kamu sudah tidak sabar yah.. Aku : iya yah,aku ingin cepat sampai dan foto-foto disana. Ayah : Iyah..Iyah.. (sambil tersenyum) Mamah : Kamu tuh..ga sabaran banget sih.. (Sambil men...

Postingan populer dari blog ini

Cara Verifikasi Foto e-KTP Kartu Prakerja

Tokoh utama dalam cerita Si Manis Jembatan Ancol

Statistik dan data terbaru mengenai LGBT di ASEAN